Pj Gubernur Sulsel Minta Pastikan Ketersediaan Anggaran Pilkada

  • Bagikan

Suasana saat proses penandatanganan berita acara pelantikan terhadap Pj Kab/Kota.

PALOPOPOS.FAJAR.CO.ID, MAKASSAR-- Pj Gubernur Susel Bahtiar Baharuddin melantik empat penjabat Kabupaten/Kota di Sulsel, salah satunya Kota Palopo, Asrul Sani, SH, MSi, di ruang pola kantor Gubernur Sulsel, 26 September 2023.

Ada beberapa pesan yang ditekankan Pj Gubernur Sulsel, kepada Pj Kepala Daerah yang dilantik harus memastikan ketersediaan anggaran Pilkada yang dilaksanakan 2024 mendatang.

Maka dari itu, Pj Gubernur Sulsel bahwa penganggaran Pilkada dilakukan secara bertahap. "Tahun 2023 harus mengalokasikan 40 persen dan 60 persen di tahun 2024," katanya. (Asrul syafruddin)

  • Bagikan